va

va'feb

Selasa, 17 Januari 2012

Menerima Kritik

Menerima kritik memang tidak enak .telinga kita merasa panas dan lidah kita ingin segera membantah.

kritik memang tidak enak di dengar ,namun kalau di kelola dengan baik .kritik dapat menjadi sesuatu yang berharga. caranya dengan tidak langsung beraksi  saat dikritik.sebaliknya ,tenangkan diri dan renungkan isi kritik itu.kalau memang isinya benar , berterima kasihlah kepada si pengkritik dan mulailah mengubah diri kita.

kalau isi kritik itu salah ,selidik mengapa sampai orang melemparkan kritik tersebut.mungkin ada sesuatu yang membuat orang itu salah mengerti tentang kita.klarifikasilah hal tersebut.kritik yang terasa pahit bisa saja menghasilkan buah yang manis.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

feed counter

Website counter

shabby

Pengikut